Alumni

Data seluruh mahasiswa dan lulusannya dalam lima tahun terakhir 

Tahun Akade-mik Daya Tampung Jumlah Calon Mahasiswa  Jumlah Mahasiswa Baru Jumlah Total Mahasiswa

Jumlah Lulusan

 

IPK Lulusan Mahasiswa Bukan Transfer Jumlah Mahasiswa WNA
Ikut Seleksi Lulus Seleksi  Bukan Transfer Transfer(1) Bukan Transfer Transfer(1) Bukan Transfer Transfer(1) Min Rata2 Mak
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13) (14)
TS-4               A1=     B1=    
TS-3               A2=     B2=    
TS-2               A3=     B3=    
TS-1 10 14 9 8 0 8 0 A4=     B4=    
TS 10 15 11 11 0 11 0 A5=0   0 0 0  
Jumlah 20 29 20 19 0 19 0            

Rata-rata IPK untuk lulusan lima tahun terakhir =

Dihitung dengan rumus : (A1xB1+A2xB2+A3xB3+A4xB4+A5xB5)/(A1+A2+A3+A4+A5)

Rata-rata lama studi untuk lulusan lima tahun terakhir =

Catatan:

TS:Tahun akademik penuh terakhir saat pengisian borang
Min: IPK Minimum; Rata2:IPK Rata-rata; Mak:IPK Maksimum

(1) Mahasiswa transfer adalah mahasiswa yang masuk ke program studi dengan mentransfer mata kuliah yang telah diperolehnya dari PS lain, baik dari dalam PT maupun luar PT.

 Himpunan Alumni

Sudah ada Ikatan Alumni Pasca Sarjana Fasilkom-TI USU yang terbentuk pada bulan Juli 2011. Ikatan Alumni ini nantinya akan manjadi wadah bergabungnya alumni S2 dan S3 dibawah Fasilkom-TI USU. Ikatan Alumni ini juga telah membentuk situs web yang beralamat di http: //komtikstradausu.net dan kelompok di jejaring sosial Facebook yaitu Komtik Strada.

Adapun partisipasi Alumni Pasca Sarjana Fasilkom-TI USU antara lain:
• Menjadi jejaring dalam rangka menyebarkan Program Studi Doktor (S3) Ilmu Komputer Fasilkom-TI USU
• Menjadi jejaring untuk mendorong rekan kerja dalam institusi tempatnya bekerja agar berniat mengikuti Program Studi Doktor (S3) Ilmu Komputer Fasilkom-TI USU
• Terlibat sebagai kepanitiaan dalam seminar lokal dan seminar internasional yang dilakukan Program Pasca Sarjana Fasilkom-TI USU
• Memberikan sumbangan fasilitas pendukung seperti pompa air, pengecatan dan perbaikkan lantai keramik Musollah kampus serta gordin pembatas sholat di musollah, dan AC.

Leave a Reply